Blog / News

PERINGATAN HARI KORPRI KE43 SMK N 2 KLATEN

29-11-2014Waka - Waka 4adminWKS4

Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) ke-43 Tahun 2014 di SMK N 2 Klaten  dilaksanakan pada tanggal 29 Nopember 2014 bertempat di halaman depan Gedung SMK N 2 Klaten. Upacara dimulai pukul 06.45 WIB dengan dipimpin oleh Kepala Sekolah, selaku pembina upacara, dan diikuti oleh sebagian besar Guru dan karyawan SMKN 2 Klaten..
Dalam amanatnya, Kepala Sekolah menyampaikan  bahwa peringatan hari jadi KORPRI tahun ini dapat meningkatkan dedikasi, profesionalisme, integritas, dan semangat reformasi birokrasi dari segenap anggota KORPRI dalam pengabdian  kepada masyarakat, bangsa, dan negara tercinta.  “Sosok guru harus bisa menjadi teladan dan akan dikenang oleh murid-muridnya. Guru harus bisa menjadi sosok yang jujur dan punya integritas juga lebih kreatif dan lebih cerah,” tandasnya. Son

Share:

Leave a Comment